Lompat ke isi utama

Pers Release

BAWASLU TULANG BAWANG PERKUAT LANGKAH MITIGASI PENGAWASAN PEMUTAKHIRAN DATA PEMILIH BERKELANJUTAN (PDPB)

Tulang Bawang, 3 Juli 2025 - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Tulang Bawang terus memperkuat langkah mitigasi dalam pengawasan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB). Upaya ini dilakukan untuk memastikan seluruh proses pemutakhiran data berjalan sesuai prosedur, akurat, dan menjamin hak pilih masyarakat dalam Pemilu 2025.

Unduh Press Release

Pers Release