Lompat ke isi utama

Pers Release

BAWASLU KABUPATEN TULANG BAWANG SERAHKAN LAPORAN AKHIR KEHUMASAN TAHUN 2024 KEPADA BAWASLU RI

Jakarta, 31 Januari 2025 - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Tulang Bawang secara resmi menyerahkan Laporan Akhir Kehumasan Tahun 2024 kepada Bawaslu Republik Indonesia (Bawaslu RI) pada Kamis, 31 Januari 2025. Penyerahan laporan ini merupakan bagian dari upaya transparansi dan akuntabilitas dalam pelaksanaan fungsi kehumasan serta pengawasan Pemilu.

Unduh Press Release

Pers Release